Notification

×

Iklan


Iklan




Bebek-Bebek yang Menyebabkan Kemacetan

Sabtu, 02 April 2022 | 20:18 WIB Last Updated 2024-03-04T05:14:01Z

Sebanyak 5.000 ekor bebek milik para petani Cina membuat kemacetan jalan raya di Kota Taizhou, China. Kemacetan itu terjadi ketika para petani tersebut menggiring bebek-bebek itu ke kolam hanya dengan menggunakan sebuah tongkat.


Para petani itu berjalan sepanjang 1,5 kilometer sambil menggiring unggas-unggasnya. Namun uniknya mereka mengatakan bahwa tidak ada seekor bebekpun yang hilang dalam proses penggiringan itu.

Meskipun sudah menyebabkan kemacetan, para pengendara tidak terlihat terganggu dengan ribuan unggas tersebut. Beberapa dari mereka bahkan sempat berhenti untuk menyaksikan hewan-hewan yang bergerombol itu.
TUTUP IKLAN
TUTUP IKLAN
×
Berita Terbaru Update